Mobil hatchback cukup diminati khususnya bagi keluarga kecil yang tinggal di perkotaan. Pasalnya, mobil ini cukup lincah dan bisa diandalkan untuk melibas kemacetan kota. Bukan hanya itu, harga mobil hatchback lebih terjangkau dibandingkan mobil sedan ataupun MPV. Honda City hatchback adalah varian pengganti Honda Jazz yang tidak lagi dibuat oleh Honda.

Dibekali mesin P10A2 i-VTEC + DOHC 1.500cc dengan tenaga 121 horsepower dan torsi 173 Nm. Mempunyai transmisi manual 6 percepatan dan otomatis 5 percepatan CVT serta remote engine start. Dibekali teknologi keamanan Anti-lock Braking System (ABS) dan Electronic Brake Force Distribution (EBD). Fitur keselamatan pasif dari Honda City hatchback ini sudah disematkan 6 airbag di seluruh sisi kabin.

Honda City Hatchback memiliki beberapa keistimewaan yang membedakannya dari mobil lainnya. Desain eksterior modern. Memiliki desain eksterior modern dan sporty yang membedakannya dari mobil lain di kelasnya. Kabin yang dirancang ergonomis untuk memberikan kenyamanan dan ruang yang luas bagi penumpang dan pengemudi.

Selain itu, dilengkapi dengan fitur keselamatan canggih seperti sistem pengamanan bintang, sistem pengereman antilock (ABS), dan airbag untuk memastikan keamanan penumpang dan pengemudi. Tak sampai disitu, disematkan pula teknologi konektivitas canggih seperti Apple CarPlay dan Android Auto, serta fitur multimedia seperti layar sentuh dan sistem audio premium.

Bagi Anda yang ingin tampil elegan dan mewah bersama keluarga kecil, Honda City hatchback sangat cocok untuk dimiliki. info lebih detail terkait harga dan ketersediaan unit, bisa Anda dapatkan di dealer Honda terdekat dan bagi Anda yang berdomisili di Malang Anda dapat mendatangi Honda Sukun Malang . Kami menawarkan akses dan pelayanan yang cepat tanpa ribet. Hanya dengan 0 rupiah, Anda sudah dapat memiliki mobil Impian Anda.